Kamis, 11 Oktober 2012

Diet Dengan Air


Jika anda termasuk orang yang rajin mengikuti berbagai pola diet untuk melangsingkan badan, tentu pernah mendengar tentan manfaat air untuk menurunkan berat badan.
Menurunkan berat badan dengan air, sebenarnya hanya efektif untuk mereka yang tubuhnya agak dehidrasi. Sementara bila selama ini anda sudah cukup minum air, menambah asupan air dalam pola makan anda tak akan berpengaruh banyak. “Metabolisme kita pada dasarnya merupakan rangkaian dari reaksi kimia dalam tubuh. Bila kita dehidrasi, reaksi kimia akan melambat. Bahkan kekurangan satu persen air bisa membuat metabolisme turun”.

BIET DENGAN AIR
Pada dasarnya, rasa lapar dan haus agak sulit dibedakan. Karena itu, terkadang bila bila kita merasa lapar yang sebenarnya terjadi adalah tubuh kekuarangan air. Jadi, jangan terburu-buru makan atau ngemil, cobalah minum segelas air.
Penelitian juga menunjukkan minum segelas air sebelum makan akan membuat perut terasa kenyang sehingga porsi makan pun kurang.
Dalam sebuah menelitian diketahui, orang yng minum air sebelum makan, kalori yang diasupnya bisa berkurang 75 kalori. Jumlah itu mungkin kecil, tapi bila setiap hari dilakukan dalam setahun anda sudah mengurangi 27.000 kalori atau setara dengan 3.6 kilogram, lumayankan

Manfaat air kelapa
Tip sehat
Kelapa mudah hijau ini fungsinya cukup banyak, selain untuk kecantikan, serta menghilangkan racun dalam tubuh, kelapa hijau ini juga bisa menyembuhkan demam yang sangat tinggi sekali. Jika demam itu tidak segera terobati akibatnya akibatnya juga sangat fatal bisa mengakibatkan setep, jika badan panas, air kelapa muda dan isinya larutkan dalam dua sendok makan madu… minumkan insya Allah dalam 5 jam panas itu akan turun
Selamat mencoba, resep ini bisa di pertanggungjawabkan sama saya dan Allah

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar